~* Mutiara Tazkirah.. moga ada khairnya.. insyaALLAH, walLAHU Ta'ala 'Alam

Bersegera Kepada Kebaikan dan Menganjurkan Kepada Orang-orang yang Menuju Kebaikan supaya Menghadapinya dengan Bersungguh-sungguh Tanpa Keragu-raguan. ~*~ ALLAH S.W.T. berfirman yang mafhumnya " Dan bagi tiap-tiap umat ada kiblatnya (sendiri) yang ia menghadap kepadanya. Maka berlumba-lumbalah (dalam membuat) kebaikan. Di mana saja kamu berada pasti ALLAH akan mengumpulkan kamu sekalian (pada hari kiamat). Sesungguhnya ALLAH Maha Kuasa atas segala sesuatu" [ Al Baqarah; 2:148 ]

Monday, January 30, 2006

Renungi dan Hayati...

.

Posted by Picasa


# ALLAH Ta'ala berfirman:

Posted by Picasa

"..Dan apa yang kamu kerjakan berupa kebaikan, niscaya Allah mengetahuinya. Berbekallah, dan sesungguhnya sebaik-baik bekal adalah taqwa dan bertaqwalah kepada-Ku hai orang-orang yang beraqal"

[ Al Baqarah; 2:197 ]

Posted by Picasa


# ALLAH Ta'ala berfirman pula:

Posted by Picasa

" ..Dan apa saja kebaikan yang kamu buat, maka sesungguhnya Allah Maha Mengetahuinya "

[ Al Baqarah; 2:215 ]


Posted by Picasa


# Juga ALLAH Ta'ala berfirman:

Posted by Picasa

" Barangsiapa yang mengerjakan kebaikan seberat dzarrahpun , niscaya dia akan melihat (balasan)nya. "

* ada juga yang menterjemah ayat ini sebagaimana berikut:

" Maka barangsiapa yang mengerjakan kebaikan seberat timbangan debu, maka ia akan mengetahuinya- di akhirat nanti memperoleh balasannya."

[ Al Zalzalah; 99:7 ]

Seterusnya dalam Al Zalzalah; 99:8

" Dan barangsiapa yang mengerjakan kejahatan sebesar dzarrahpun, niscaya dia akan melihat (balasan)nya pula"

atau ada juga yang menterjemahnya sebagai:

" Dan sesiapa berbuat kejahatan seberat zarah, nescaya akan dilihatnya (dalam surat amalnya)! ".

Posted by Picasa

* Dalam suatu riwayat dikemukakan bahwa ketika turun surah Al Insaan, surah ke 76 ayat 8, kaum Muslimin menganggap bahwa orang yang bershadaqah sedikit tidak akan memperoleh pahala dan menganggap pula bahwa orang yang berbuat dosa kecil seperti berbohong, mengumpat, mencuri penglihatan dan sebangsanya tidak tercela serta menganggap bahwa ancaman api nereka dari Allah disediakan bagi orang yang berbuat dosa besar. Maka turunlah ayat ini ([ Al Zalzalah; 99:7 ] sebagai bantahan terhadap anggapan mereka itu.

(Diriwayatkan oleh Ibnu Abi Hatim yang bersumber dari Sa'id bin Jubair.)


WalLAHU Ta'ala 'Alam.

Bab 10 (93) Hadith Ketujuh

.
(Bab 10 - Riyadhus Shalihin - Imam Nawawi)

Posted by Picasa

Dari Abu Hurairah r.a. bahawasanya RasululLAH s.a.w. bersabda:

" Bersegeralah engkau sekalian melakukan 'amalan-'amalan yang baik - sebelum datangnya TUJUH MACAM PERKARA. Apakah engaku sekalian menantikan - enggan melakukan dulu, melainkan setelah ..

Posted by Picasa

1..tibanya kefakiran yang melalaikan

2..tibanya kekayaan yang menyebabkan kecurangan

3..tibanya kesakitan yang merosakkan

4..tibanya usia tua yang menyebabkan ucapan-ucapan yang tidak keruan lagi

5..tibanya kematian yang mempercepatkannya lenyapnya segala hal

6..tibanya, Dajjal, maka ia adalah seburuk-buruk makhluk ghaib yang ditunggu

7..tibanya hari Kiamat, maka hari kiamat itu adalah lebih besar bencanananya serta lebih pahit penanggunggannya.

Posted by Picasa


Diriwayatkan oleh Imam Tirmidzi dan ia mengatakan bahawa ini adalah Hadith Hassan.

Al 'Ashr (MASA) - [133: 1-3] - Makkiyyah

.
Posted by Picasa



ALLAH Ta'ala berfirman yang mafhumnya:

" Dan bersegeralah engkau sekalian menuju pada pengampunan dari Tuhan-mu dan juga memasuki syurga yang luasnya adalah seperti langit dan bumi, disediakan untuk orang-orang yang bertaqwa. "

( Al Imran; 3:133)

----------------------------------------------

103. Al ´Ashr (Masa)

Muqaddimah


Surah Al 'Ashr terdiri atas 3 ayat, termasuk golongan surah-surah Makkiyyah, diturunkan sesudah surah Alam Nasyrah. Dinamai Al 'Ashr (masa) diambil dari perkataan Al 'Ashr yang terdapat pada ayat pertama surat ini.

Pokok-pokok isinya:

Semua manusia berada dalam keadaan merugi apabila dia tidak mengisi waktunya dengan perbuatan-perbuatan baik.


Posted by Picasa


Dengan menyebut nama Allah Yang Maha Pemurah lagi Maha Penyayang

AMAT RUGILAH MANUSIA YANG TIDAK MEMANFA'ATKAN WAKTUNYA UNTUK BERBAKTI

1. Demi masa.


2. Sesungguhnya manusia itu benar-benar dalam kerugian,


3. kecuali orang-orang yang beriman dan mengerjakan amal saleh dan nasehat menasehati supaya mentaati kebenaran dan nasehat menasehati supaya menetapi kesabaran.

Surah ini menerangkan bahwa manusia yang tidak dapat menggunakan masanya dengan sebaik-baiknya termasuk golongan yang merugi.


----------------------------------------------------------------------------

HUBUNGAN SURAh AL 'ASHR DENGAN SURAH AL HUMAZAH

Pada surah Al 'Ashr Allah menerangkan sifat-sifat orang yang tidak merugi, sedang dalam surah Al Humazah Allah menerangkan beberapa sifat orang yang selalu merugi.


~*~
RUJUKAN:

1. Al Qur'an Digital Versi 2.1

Website http://www.alquran-digital.com

E-mail info@alquran-digital.com

2. Laman Web Al-Islam

Kerajaan Arab Saudi -Kementerian Hal Ehwal Islam, Wakaf, Dakwah dan Nasihat

[ http://www.al-islam.com/mal ]

Bab 10 (87) Hadith Pertama

.
(Bab 10 - Riyadhus Shalihin - Imam Nawawi)

Posted by Picasa


Dari Abu Hurairah r.a. bahawasanya RasululLAH s.a.w. bersabda:

" Bersegeralah engkau sekalian untuk melakukan amalan-amalan - yang bagus-bagus - sebelum datangnya bermacam-macam fitnah yang diumpamakan sebagai potongan-potongan dari malam yang gelap gelita " ~*~

" Berpagi-pagi seseorang itu menjadi seorang Mu'min dan bersore-sore menjadi orang kafir, ada lagi yang bersore-sore masih menjadi seorang Mu'min, tetapi berpagi-pagi telah menjadi seorang kafir. Orang itu menjual agamanya dengan harta dari keduniaan. "

(Riwayat Muslim)

----------------------------------------------------------------

~*~ Hadith ini memberikan suatu isyarat bahawa pada akhir zaman nanti akan banyak sekali terjadi pelbagai macam fitnah dan datang secara beruntun-runtun. Setiap satu macam fitnah telah lenyap, lalu disusul pula oleh fitnah yang lainnya. Semoga kita dikaruniai keselamatan oleh ALLAH S.W.T.

Muqoddimah

.
Posted by Picasa



BismilLah..alhamdulilLah,

Segala puji-pujian ana panjatkan kehadrat PENCIPTA SARWAJAGAT, ALLAH S.W.T.

Ya TUHAN,


Karuniakanlah hidayah atas ruuhi - agar INSAF/INGAT

Buahkanlah ilham pada fikrii - agar CELIK 'AQAL/AL HAQ

Berikanlah kepada pena bambu hamba-Mu ini manisnya batang tebu..harumilah dengan wewangian jurnal eletronik yang mulai ana tulis ini!

Kerana ini adalah lapangan maya, wacana yang masih harus disempurnakan..membersihkan karat nafsu pada kantung diri..untuk melambaikan SAYONARA pada JAHILIYYAH dan selanjutnya berlutut, sujud, tunduk, patuh pada perencanaan ILAHI.. terus berusaha seiltizam dan sejujurnya lilLahi Ta'ala dalam pembentukkan keperibadian Muslimah ILahi yang bersyaksiah tinggi was sholehah pada diri.

Seterusnya moga dipermudahkan segala urusan dan diberi peluang menjadi sebahagian daripada al mutaqqin, insyaALLAH. Amiin ya Robbal 'Aalamin.

WabilLahit-tawfiq wal hidayah
Wassalamu 'alaikum warahmatulLahi wabarakatuh.



Posted by Picasa

Nukilan,
Al faqiirah ila Robbiha
Bint Haji Yusof,
30 DhulHijjah 1426H ,
Isnin - 2006- in Auckland, NZ.

p/s: Kreditasi diberikan kepada "Muhasabah Diri" dan "Jami" atas kesenangan irasan percikan tinta mu'alif al faqiir". Barakumullah!Sebarang teguran dan cadangan amatlah dialu-alukan filLah! Wslm wbt.


Posted by Picasa
Powered by ClockBot.com