Bab 10 (87) Hadith Pertama
(Bab 10 - Riyadhus Shalihin - Imam Nawawi)


Dari Abu Hurairah r.a. bahawasanya RasululLAH s.a.w. bersabda:
" Bersegeralah engkau sekalian untuk melakukan amalan-amalan - yang bagus-bagus - sebelum datangnya bermacam-macam fitnah yang diumpamakan sebagai potongan-potongan dari malam yang gelap gelita " ~*~
" Berpagi-pagi seseorang itu menjadi seorang Mu'min dan bersore-sore menjadi orang kafir, ada lagi yang bersore-sore masih menjadi seorang Mu'min, tetapi berpagi-pagi telah menjadi seorang kafir. Orang itu menjual agamanya dengan harta dari keduniaan. "
(Riwayat Muslim)
----------------------------------------------------------------
~*~ Hadith ini memberikan suatu isyarat bahawa pada akhir zaman nanti akan banyak sekali terjadi pelbagai macam fitnah dan datang secara beruntun-runtun. Setiap satu macam fitnah telah lenyap, lalu disusul pula oleh fitnah yang lainnya. Semoga kita dikaruniai keselamatan oleh ALLAH S.W.T.
0 Comments:
Post a Comment
<< Home